Saturday 4 March 2017

KUMPULAN SOAL SBMPTN 2013 Tes Potensi Akademik



SBMPTN 2013 Tes Potensi Akademik

Kode Soal

Doc Name: SBMPTN2013TPA997  |  Doc. Version : 2013-09 |

halaman 1



28. Toni memiliki sebuah rak buku kecil yang terbagi atas lima tingkat: tingkat 1, 2, 3, 4, dan 5. Tingkat 1 adalah yang teratas dan tingkat 5 adalah yang terbawah. Toni menyimpan buku-buku pelajarannya ke dalam rak dengan aturan sebagai berikut.
(A) Buku pelajaran Matematika disimpan tepat di atas buku pelajaran Geografi, sedangkan buku pelajaran Ekonomi diletakkan tepat di bawah buku Geografi.
(B)  Buku pelajaran Bahasa Indonesia
diletakkan di atas buku pelajaran Fisika,
sedangkan buku pelajaran Fisika dan
Kimia berada di atas buku pelajaran
Maternatika.
(C)  Buku pelajaran Kimia dan Biologi
diletakkan saling terpisah sejauh
mungkin.
Buku yang letaknya setingkat dengan buku
Bahasa Indonesia adalah ...
(A) Biologi (B)  Ekonomi (C)  Fisika
(D) Geografi
(E)  Kimia


29. Buku yang disimpan di tingkat ketiga adalah ...
(A) Fisika
(B)  Ekonomi
(C)  Matematika
(D) Geografi
(E)  Bahasa Indonesia



30. Larutan lima buku dari tingkat tertinggi ke tingkat terendah adalah ...
(A) Kimia, Fisika, Matematika, Ekonomi, Geografi
(B)  Bahasa Indonesia, Fisika, Matematika,
Geografi, Ekonomi
(C)  Ekonomi, Fisika, Matematika, Geografi,
Biologi
(D) Fisika, Matematika, Geografi, Bahasa
Indonesia, Kimia
(E)  Matematika, Geografi, Bahasa
Indonesia, Biologi, Fisika


31. Buku yang disimpan tidak berdampingan dengan buku yang lain adalah ...
(A) Fisika, Matematika, Geografi
(B)  Kimia, Fisika, Biologi
(C)  Matematika, Bahasa Indonesia,Ekonomi
(D) Bahasa Indonesia, Biologi, Geografi
(E)  Ekonomi, Kimia, Fisika

32. Adik Toni mengambil buku Fisika dan menyimpannya kembali di samping buku Bahasa                  Indonesia. Tingkatan yang kosong adalah tingkat ke ...
(A) 5
(B)  4
(C)  3
(D) 2
(E)  1


33. Buku yang terletak di tingkat I adalah  
(A) Biologi (B)  Ekonomi (C)  Fisika
(D) Geografi
(E)  Kimia



Teks berikut ini digunakan untuk menjawab soal nomor 34-38.

A, B, C. D, dan E adalah lima pekerja yang mencalonkan diri menjadi ketua serikat pekerja.  Ada  tiga  program  yang  diajukan para calon, yaitu (i) program peningkatan keterampilan pekerja oleh A, B, dan C; (ii) program olahraga oleh B, C, dan D; (iii) program peningkatan kesejahteraan oleh D, E, dan A. Setiap warga hanya diperkenankan memilih satu calon berdasarkan programnya. Hasil pemungutan suara adalah sebagai berikut.
(A) 60 pekerja memilih program peningkatan  keterampilan pekerja.
(B)  45 pekerja memilih program olahraga. (C)  90 pekerja memilih program
peningkatan kesejahteraan.
(D) Jumlah suara terbagi sama besar pada calon-calon yang memiliki program
sama.


34. Calon yang memperoleh suara terbanyak adalah ...
(A) A (B) B (C) C (D) D (E)  E


35. Calon yang memperoleh suara tersedikit adalah ...
(A) A (B) B (C) C (D) D (E)  E


36. A dan B memiliki perbedaan perolehan suara sebesar ...
(A) 5 (B)  10 (C)  15 (D) 20 (E)  25



37. Urutan dengan perolehan tiga suara terbanyak dimulai dari yang terbanyak, adalah ...
(A) ADB (B) ABC (C) CAB (D) DBE (E)  ECA


38. Jika ketua terpilih mengangkat ketua seksi olahraga dari calon yang memperoleh suara terbanyak dan mengajukan program olahraga, maka yang menjadi ketua seksi olahraga adalah ...
(A) A (B) B (C) C (D) D (E)  E

0 comments:

Post a Comment